Mars 02,2018
Blogspot.
Blogspot merupakan salah satu platform blog yang lumayan populer di kalangan para pemilik website. Rata-rata penggunaannya untuk situs web jenis blog dan situs berita. Saya sendiri sudah cukup lama juga menggunakan platform ini, dan kalau boleh dibilang, jika dilihat dari sisi banyaknya pengguna, Blogspot merupakan salah satu saingan terberatnya WordPress. Hampir sebelas–duabelas lah. <br> Pada layanan Blogspot juga terintegrasi dengan layanan yang Google Adsense yaitu program pay per click (PPC) dari Google yang akan membayar kita saat ada yang klik iklan di blog kita. Bila kita menggunakan blog dari blogspot kita bebas memasang kode adsense. Begitu juga dengan javasript, script yang terkenal dikarenakan bisa memberi nuansa lebih dinamis dan intraktif pada blog.